Home » » PERSIB DAY

PERSIB DAY

Written By Sanghyang Mughni Pancaniti on Minggu, 03 Juli 2016 | 10.07


Karena Bandung bergemuruh oleh pawai kemenangan Persib, banyak para Bobotoh muda dihakimi oleh mereka yang Otaknya telah dewasa. Baik, saya akan menghakimi otak dewasa mereka dengan otak pemuda saya.

"Kami masih muda, pada Persib kami jatuh cinta. Disela-sela cinta kami, memang seringkali menyelip kebodohan, tapi kebodohan yang menggairahkan. Juga menyelip pada cinta kami, sebuah kepolosan, tapi kepolosan yang membuat kami semua bersatu beriringan. Silahkan kedewasaan anda menghakimi kekanak-kanakan kami, kemudaan kami, dengan sekali pukul. Tapi selalu ingatlah, jika cinta telah meledak, pada diri kami dan anda semua (Wahai yang sudah dewasa), kelumpuhan logika adalah sebuah keniscayaan!"

Oleh: Sanghyang Mughni Pancaniti
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Copyright 2013 @ Pena Sanghyang Mughni Pancaniti
"Template by Maskolis"